Ketahui Gejala Sensor ECT Rusak & Cara Mencegahnya.

icon 13 January 2023
icon Admin

        5. Idle Mesin yang Buruk

Terakhir, Anda dapat mendeteksi gejala sensor ECT yang rusak dengan tanda-tanda idle mesin yang buruk. Artinya, mesin kendaraan Anda bergetar dan berbunyi tidak halus ketika mobil berada pada kecepatan rendah. 

Jika ada masalah, sudah dapat dipastikan mobil Anda tidak mengeluarkan suara yang halus.

Cara Mengatasi Sensor ECT yang Rusak

Sensor ECT yang rusak sebenarnya dapat diatasi dengan cukup mudah apabila Anda sudah memahami gejala-gejala di atas. Karena komponen satu ini cukup vital dan apabila terganggu maka peforma keseluruhan kendaraan Anda akan berkurang serta muncul kerusakan yang lebih parah.

Ada beberapa cara yang dapat Anda lakukan untuk mengatasi sensor ECT yang rusak. Cara-cara tersebut dapat Anda lakukan sendiri atau menggunakan jasa bengkel profesional. Berikut ini cara mengatasi sensor ECT yang rusak:

  • Rutin untuk servis ke bengkel resmi
  • Menggunakan komponen sensor ECT yang orisinil
  • Mengendarai mobil dengan kecepatan yang tidak terlalu tinggi
  • Selalu rutin cek kabel sensor ECT sebelum pergi

Akhir kata, sensor ECT rusak dapat mengakibatkan performa mobil Anda menjadi tidak maksimal. Maka dari itu, sebelum sensor ECT semakin rusak parah sehingga menimbulkan kemogokan, Anda wajib mengetahui gejala-gejalanya serta bagaimana cara mengatasinya. Karena komponen satu ini wajib dijaga dengan baik, salah satunya dengan rutin untuk check up mesin.

Jadi tunggu apalagi, segera jadwalkan perawatan berkala mobil Anda ke bengkel resmi Suzuki terdekat atau booking melalui website https://suzukibali.id/.